Jakarta, Kemendikbudristek – Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek), Nadiem Anwar Makarim menyambut baik kehadiran 53 pemimpin pendidikan dari 24 negara kawasan Asia Pasifik dan sejumlah negara maju lain yang tergabung dalam Global Education Leaders’ Partnership (GELP) di Jakarta. Para pemimpin pendidikan tersebut menghadiri pertemuan yang berlangsung pada 14 s.d. 16 Oktober 2024. Mereka
Jakarta, Kemendikbudristek – Seiring dengan perkembangan teknologi yang begitu pesat, pemanfaatan Artificial Intelligence (AI) semakin marak dalam berbagai bidang, termasuk pendidikan. Pendidik merupakan salah satu faktor yang strategis dalam menentukan keberhasilan pendidikan yang meletakkan dasar serta turut mempersiapkan pengembangan potensi peserta didik untuk masa depan bangsa. Pemanfaatan Artificial Intelligence (AI) membantu para pendidik meningkatkan kualitas
Jakarta, Kemendikbudristek – Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) mendapatkan penghargaan dari Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan). Penghargaan yang diterima untuk kategori Kebijakan Kondusif Penghapusan Kekerasan Berbasis Gender. Inspektur Jenderal, Kemendikbudristek, Chatarina Muriana Girsang, mengapresiasi capaian ini. “Saya berharap ini dapat menjadi motivasi kami untuk terus peduli melalui kebijakan-kebijakan yang berpihak kepada
Jakarta, Kemendikbudristek – Southeast Asian Ministers of Education Organization (SEAMEO) Regional Centre for Food and Nutrition (RECFON) menyelenggarakan konferensi internasional bertajuk The 2nd International Conference on Food and Nutrition (2nd ICFN) pada tanggal 17 dan 18 Oktober 2024 di Jakarta. Konferensi tersebut turut menggandeng SEAMEO Southeast Asian Regional Center for Graduate Study and Research in Agriculture
Melbourne, Kemendikdasmen — Duta Besar Republik Indonesia untuk Australia dan Republik Vanuatu, Siswo Pramono, membahas transformasi digital Indonesia saat diundang pada acara konferensi The 5th International Conference on Computational Science and Information Management (ICoCSIM) 2024 di Melbourne, Australia, Senin (28/10).Dubes Siswo menyampaikan, dari sisi digitalisasi di dunia, Asia merupakan kawasan yang memiliki kenaikan ekonomi yang
Jakarta, Kemendikbudristek -– Kemajuan teknologi merevolusi ketersediaan layanan finansial bagi masyarakat Indonesia. Pengalaman berbelanja dan peminjaman daring menjadi semakin mudah. Bagai dua sisi mata uang, hal tersebut justru menjerat banyak generasi muda sehingga gagal membayar utang. Data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tahun 2023 mencatat 57,3% dari total kredit macet pinjaman daring perseorangan dalam skala nasional
Surabaya, Kemendikbudristek — Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) melalui Balai Pengembangan Talenta Indonesia (BPTI), Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas) bekerja sama dengan Universitas Airlangga (Unair) selaku tuan rumah penyelenggara, sukses menyelenggarakan Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) ke-37 yang digelar pada 14 s.d. 19 Oktober 2024. Sekretaris Jenderal Kemendikbudristek, Suharti, menginginkan ajang talenta PIMNAS dapat mencetak
Dili, Kemendikdasmen – Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Dili, Timor-Leste melalui Atase Pendidikan dan Kebudayaan (Atdikbud) sukses menyelenggarakan kegiatan Pameran Pendidikan Tinggi Indonesia 2024 yang diikuti oleh 60 Lembaga Perguruan Tinggi (LPT) yang tersebar di berbagai wilayah Indonesia. Kegiatan yang dilaksanakan di Pusat Budaya Indonesia pada 24 s.d. 26 Oktober 2024 tersebut turut dihadiri oleh
Canberra, Kemendikdasmen — Australian Defence Force Academy (ADFA) bekerja sama dengan Kantor Atase Pendidikan dan Kebudayaan (Atdikbud) KBRI Canberra telah menyelenggarakan acara Indonesia Day pada Rabu (23/10). Indonesia Day atau Hari Indonesia di ADFA diisi dengan diskusi mengenai Indonesia, cerita pengalaman siswa yang telah berkunjung ke Indonesia, dan tidak lupa juga sajian budaya berupa tarian
Tokyo, Kemendikbudristek – Sekolah Republik Indonesia Tokyo (SRIT) menerima kunjungan 80 siswa sekolah Kelas III Sekolah Dasar (SD) Dai-ichi-hino sebanyak 80 siswa disertai Kepala Sekolah dan guru pada Selasa (23/10). “Kegiatan ini bertujuan untuk saling mengenal budaya Indonesia dan Jepang,” kata Atase Pendidikan dan Kebudayaan (Atdikbud) Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo, Amzul Rifin. Selain Atdikbud

